Minggu, 04 Desember 2011

Desain Keramik Untuk Garasi

Garasi adalah tempat untuk meletakkan alat transportasi anda misalkan mobil, motor, sepeda. di kota besa garasi sangat dibutuhkan, bukan hanya untuk rumah saja tetapi untuk apartement, mal garasi bia juga dikatakan dengan tempat parkir. Berikut ini ada beberapa model garasi yang bisa jadi inspirasi anda:


1). Desain garasi keramik pecah, ini adalah bukti pemanfaatan dari sisa-sisa barang yang telah dipakai, yang anda sulap menjadi keramik untuk garasi anda yang cantik.








2). Conblock juga menjadi salah satu bahan yang pada umumnya banyak sekali digunakan.pemakaiannya juga cukup ramah lingkungan. dengan conblock lantai anda juga bisa anda warnai sesuai keinginan anda.



3). Jika anda menggunakan bata ekspos maka garasi anda akan tampak serasi dengan rumah anda, ubin bata ekspos yang dapt dipadukan dengan beton sikat yang akan terlihat kompak dengan pintu garasi anda.



4). Menggunakan keramik, garasi anda akan tampak unik. anda bisa menciptakan suatu pola yang anda inginkan agar garasi anda tambah menarik dan istimewa.



5). Dengan menggunakan batu alam maka garasi anda akan tampak alami. Sebagian besar orang membuat keramik menggunakan batu alam.

Disamping adalah gambar garasi mobil dengan  model garasi mobil dengan batu alam dan untuk ukuran garasi mobil bisa Anda tentukan sesuai dengan kebutuhan Anda

Tidak ada komentar:

Posting Komentar